
Penyakit asam urat tidak hanya di derita para orang yang sudah berumur 40 tahun ke atas tapi sudah banyak pula diderita pada umur 30 tahunan, penyebabnya diantaranya adalah pola makan yag tidak teratur. Pola makan yang tidak teratur yang dimaksud adalah tidak pintar memilih makanan yang dikosumsi,...